Paper Lunch Box Kemasan Yang Sedang di Minati
Paper Lunch Box adalah kemasan yang terbuat dari bahan kertas dengan beberapa jenis kertas, misalnya kertas Kraft Coklat, Kertas Ivory, Kertas Duplex, Kertas Foodgarde.
Salah satu produk paper lunch box yang banyak diminati oleh masyarakat adalah paper lunch box yang terbuat dari bahan kertas kraft coklat dengan laminasi PE di bagian dalam, karena jenis paper lunch box ini tergolong paper lunch box yang harganya murah dan ramah lingkungan.
Ukuran Paper Lunch Box dengan jenis kertas Kraft Coklat 290 gr laminasi PE di bagian dalam mempunyai beberapa ukuran, diantaranya adalah:
- Paper Lunch Box Ukuran S
- Paper Lunch Box Ukuran M
- Paper Lunch Box Ukuran L
Bentuk Paper Lunch Box rata-rata berbetuk trapezium, dengan lebar bawah lebih kecil dibanding dengan lebar atas, selain itu model bentuk paper lunch box menggunakan model kunci autolock atau model selip sehingga mudah untuk di gunakan tanpa perlu mengguanakn staples. Selain itu bentuk paper lunvch box juga ada yang standar ada yang menggunakan window atau lubang jendel pada bagian atas, sehingga produk yang ada didalamnya terlihat oleh calon konsumen.
Beberapa kelebihan Paper Lunch Box diantaranya adalah:
- Muah digunakan karena menggunakan kunci model selip
- Ramah Lingkungan mudah diurai, eco friendly
- Anti air bisa digunakan untuk makanan berkuah
- Toleran terhadap suhu Panas sehingga bisa masuk kedalam Microwave
- Toleran terhadap suhu dingin sehingga bisa masuk kulkas dan freezer
- Menggunakan lapisan PE pada bagian dalam sehingga aman untuk makanan
Salah satu Produsen Paper Lunch Box adalah Ayo Pack, yaitu produsen Paper Lunch Box yang mempunyai banyak jenis ukuran dan model, Untuk pembelian juga bisa order secara langsung maupun melalui Marketplace Shopee dan Tokopedia.
Harga Paper Lunch Box rata-rata adalah Rp. 575 – Rp. 600 rupiah untuk ukuran M, dan untuk ukuran L rata-rata harganya adalah Rp. 675 – Rp. 700 rupiah.